Bermain merupakan aktivitas yang sangat menyenangkan dan membuat bagi pesert didik. Bermain adalah aktivitas umum yang tidak dibatasi
realitas. Melalui imajinasi, peserta didik dapat mengatur dunia bermainnya
sendiri. Karena itu,peserta diidk bisa bermain sendiri dengan imajinasi yang
tidak terbatas. Namun, peserta didik juga bisa bermain bersama temannya sehingga
imajinasi semakin berkembang dan mereka dapat saling bertukar ide serta
pengalaman.
Permainan dalam air digunakan sebagai media pengenalan terhadap air sebelum masuk pada materi pembelajaran renang. Di bawah ini merupakan salah satu bentuk permainan beregu yang didemonstrasikan oleh mahasiswa jurusan PGSD penjas UNNES 2015.
Permainan Ular Naga